6 Cara untuk Menahan Lapar


Sering makan
Kalau kamu sering lapar, kamu boleh kok sering makan. Tapi jumlah asupan makannya harus kurang dari setengah jumlah asupan makananmu yang biasa. Jeda setiap kali makan paling bagus sekitar 4 jam. Kebanyakan orang terlalu memaksakan diri untuk membatasi konsumsi kalori untuk menurunkan berat badan, tetapi jika terlalu dipaksakan malah dapat menjadi efek buruk bagi tubuh. Walaupun kamu tidak makan sama sekali secara sembarangan ataupun makan dengan porsi sedikit tetap saja dapat menambah berat badanmu.


Berjalan-jalan santai
Jika tubuh bergerak kandungan Endorphin akan membuat rasa lapar berkurang. Bergerak bukan berarti berolahraga. Yang paling baik tentunya dengan berolahraga tetapi dengan bergerak sedikit saja seperti berjalan kaki dapat mengurangi nafsu makan.


Mengkonsumsi protein
Dengan meningkatkan konsumsi protein, perut akan terasa lebih kenyang sehingga kamu tidak bisa makan banyak. Dengan kata lain, kamu dianjurkan untuk mengkonsumsi protein berkualitas tinggi untuk menghilangkan lemak. Contohnya seperti dada ayam yang sudah dibuang kulitnya, daging sapi yang sudah dibuang lemaknya, dll.


Jangan sekaligus makan dalam porsi yang terlalu banyak 
Bagaimanapun kamu minum air yang tidak mempunyai kalori tetap saja tidak baik jika diminum terlalu banyak. Buah, sayur, dll jika dimakan terlalu banyak nantinya kamu akan jadi tambah lapar. Tidak peduli makanan apapun, sekresi insulin menyebabkan nafsu makan naik. Jika kamu makan banyak, ke depannya kamu akan lebih banyak makan lagi.


Tidur yang cukup
Jika kamu kurang tidur nafsu makan akan meningkat dan kamu lebih ingin makan makanan seperti makanan asin, roti, pasta, dan makanan yang mengandung tepung terigu lainnya. Setelah jam 8 malam, produksi hormon yang meningkatkan nafsu makan lebih banyak dan enzim yang mencerna lemak dan membatasi nafsu makan bekerja lebih lemah sehingga lebih disarankan untuk tidur dibandingkan makan.


Menyiapkan cemilan secukupnya
Susu yang rendah lemak, sayuran seperti tomat, ketimun, wortel, putih telur, buah, dll sangat direkomendasikan untuk dijadikan cemilan. Bahan-bahan itu tidak mengganggu tubuh walaupun dijadikan cemilan jadi siapkanlah di saat kamu lapar.



Jika bapak/ibu memiliki pertanyaan, jangan sungkan
untuk bertanya kepada kami lewat
(Whatsapp, Kakaotalk, Line) di nomor (+82-10-7631-3033)

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Memperbaiki Tiap Jenis Secara Efektif Dagu Pendek Yang Kelihatan Murung

Bagaimana Cara Menyembunyikan Betis Bertelur

Mari kita menghilangkan garis senyum dengan cara mudah ~