Mitos Salah Setelah Operasi Hidung

Mitos Salah Setelah Operasi Hidung

 

Belum lama ini Kwon Hye Gyeong(24thn) melakukan operasi hidung.

Dia memutuskan melakukan operasi untuk mengubah hidungnya yang berujung lebar dan pesek. Tapi jika dia keluar rumah, banyak sekali teman-teman yang mengejek dengan mengatakan hidungnya merah.

Pada umumnya operasi plastik banyak dilakukan pada musim dingin. Dikarenakan masa liburan yang panjang di akhir tahun sehingga waktu pemulihan cukup dan perawatan steril karena tidak berkeringat. Tapi dalam operasi hidung banyak pengetahuan yang salah sehingga membuat kita khawatir.

Berkat bantuan dari Dr. Park Won Jin (Gangnam Wonjin Plastic Surgery Clinic) sehingga banyak pengetahuan yang didapat.

Mitos Salah Setelah Operasi Hidung



- Jika cuaca makin dingin, maka ujung hidung yang dioperasi menjadi merah

Pengetahuan yang paling salah tentang operasi hidung. Bagi mereka yang tidak operasi hidung pun adalah normal jika hidung memerah saat musim dingin.

Saat dingin, pembuluh darah akan menyempit. Pembuluh darah yang menyempit membuat darah membeku, dan pada saat masuk ke ruang yang hangat maka ujung hidung jadi memerah. Maka dari itu banyak yang curiga, warna merah itu disebabkan karena komplikasi yang disebabkan impalan saat operasi.
 
- Jika operasi hidung maka minyak di hidung bertambah banyak

7~10 hari setelah operasi sangat sulit untuk mencuci muka dengan bersih. Maka dari itu banyak yang bilang hidung yang berminyak karena produksi sebum bertambah setelah operasi. Hal ini bisa diselesaikan dengan alami jika kita sudah bisa mencuci muka dengan nyaman.

- Jika operasi, maka ujung hidung tak bisa bergerak

Banyak orang yang salahpaham bahwa setelah operasi hidung, maka hidung tak bisa digerakkan. Tapi tidak semuanya begitu, Ini tergantuung pada implant apa dan metode apa yang digunakan saat operasi.

Implan besar berbentuk”L” atau tulang lunak yang dipakai mungkin membuat hidung tak bisa digerakkan, tapi implan lurus pada batang hidung dan ujung hidung yang terpisah, bisa digerakkan dengan alami setelah 2~3 bulan setelah operasi.

ã…¡Menurut Dokter Park Won Jin “Hidung adalah pusat dari wajah, jika hidung berubah sedikit saja akan merubah seluruh penampilan”, “Daripada percaya dengan mitos salah tentang operasi hidung, lebih baik dating langung dan berkonsultasi dengan ahli”.

Untuk perawatan, reservasi, dan penawaran harga silahkan mengunjungi
Website : http://wonjinbeauty.com
E-mail : w.inni@pwj.co.kr

Komentar

Postingan populer dari blog ini

Cara Memperbaiki Tiap Jenis Secara Efektif Dagu Pendek Yang Kelihatan Murung

Bagaimana Cara Menyembunyikan Betis Bertelur

Mari kita menghilangkan garis senyum dengan cara mudah ~